Latest News

Showing posts with label Ventilator. Show all posts
Showing posts with label Ventilator. Show all posts

Friday, April 10, 2020

Alat Ventipator


PENGIRIMAN BANTUAN ALAT MEDIS TZU CHI INDONESIA KE TANAH AIR. Dukungan Tzu Chi Indonesia dalam penanganan wabah Corona di Indonesia terus berlanjut. Hari ini, Kamis, 9 April 2020, barang bantuan berupa peralatan medis dikirim dari Guang Zhou, Tiongkok dengan menggunakan pesawat pukul 19.20 (waktu setempat), dan diperkirakan akan tiba di Jakarta, besok, Jumat, 10 April 2020, jam 1 dinihari.

Selain APD (Alat Pelindung Diri), didalam paket bantuan ini juga terdapat  111 unit ventilator (alat bantu pernapasan). Saat ini ventilator merupakan salah satu alat yang sangat susah ditemukan karena menjadi rebutan semua negara, harganya juga terus melambung. Kami bersyukur ditengah kendala-kendala tersebut, Tzu Chi menjadi salah satu organisasi yang tercepat dalam pengadaan ventilator ke tanah air.

Ventilator sangat penting dalam upaya penanganan pasien Covid-19, karena penyakit ini menyerang paru-paru yang merupakan organ pernapasan terpenting. Dengan alat bantu pernapasan diharapkan pasien yang terjangkit virus Covid-19 bisa terselamatkan. Sebelumnya Tzu Chi telah menyalurkan 7 unit ventilator ke rumah sakit-rumah sakit rujukan di Jakarta.

Pelatan medis ini didatangkan Tzu Chi Indonesia dari Tiongkok berkat dukungan dari para pengusaha Indonesia yang bernaung di Kamar Dagang Indonesia (Kadin)  bersama Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia menggalang dana 500 miliar rupiah. Tentu juga ini berkat partisipasi relawan, donatur, dan masyarakat umum yang juga telah mendukung Tzu Chi Indonesia dalam menyediakan berbagai peralatan dan perlengkapan tim medis sebagai ujung tombak dalam penanganan wabah virus Corona di Indonesia.

#BersatuHati #tzuchi #tzuchiindonesia #sebarkankebaikan

Tags

Akan Berakhir (2) Analisa Politik (1) Anti Body (3) Aprisiasi (1) Arti Istilah (1) Arti Kata (1) Arti Lockdown (1) Artikel Persatuan (1) Artikel Virus (2) Atasi Masalah (2) Bawang Merah (1) Berita Baik (3) Berita Kepresidenan (1) Bersama Qlue (1) Biaya Covid19 (1) Breaking News (1) Cairan Panas (1) Chloroquin Mantab (1) Ciri2 Covid-19 (2) Dampak Pariwisata (1) Daun Sirih (1) Denny Siregar (1) Edukasi Covid-19 (1) Fungsi Masker (1) Gejala Corona (1) Gotong Royong (1) Hangat Lemon (1) Happy Hypoxia (1) Hati2 Makan Obat (2) Hindari Pencemaran (2) Ibufropen (1) Info Covid-19 (8) Info Virus (1) Jenis Batuk (1) Jika Tertular Covid19 (1) Kabar Baik (1) Kehidupan Berharga (1) Kerongkongan Lembabkan (1) Kesaksian (2) Kesatuan Yg Berbeda (1) Kesehatan (2) Kisah Nyata (3) Kisah Nyata Kena Covid19 (1) Korban Covid-19 (2) Kurangi Resiko (1) Langkah Pencegahan (1) Lawan Covid-19 (21) Lawan Virus (11) Medsos Covid-19 (1) Menangkal Penularan (1) Mengura (1) Mengurangi Resiko (1) Minum Terus (1) Motivator (1) Mudah Murah (1) Nasihat Ini OK (1) New Normal (1) ngi Resiko (1) Obat Virus (1) Obat Yang Benar (1) Pandemi (1) Patuhi Protokol Kesehatan (1) Penanganan Virus (1) Penangkal Virus (1) Pencegahan (1) Pencegahan Bersama (3) Pencegahan Covid19 (1) Pencegahan Virus (3) Pendusta (1) Pengamat Politik (1) Penggunaan Masker (1) Penularan Tanpa Sengaja (1) Penularan Virus (1) Penyebaran Virus (1) Perawatan Covid (1) Peringatan Pertama (1) Rapid Test (1) Relawan Test Covid-19 (1) RS Rujukan (1) Rujukan Covid19 (1) Sebarkan (1) Semakin Ganas (1) Sembuh Total (1) Sementara (1) Serba Serbi (1) Sering Minum (1) Sharing Pengalaman (1) Surat Terbuka (3) Susah Dibilangin (1) Tanda Terineksi Virus (1) Tanda2 Terpapar Covid (1) Tanpa Gejala (1) Tes Massal (1) Test Covid-19 (1) Testimoni (2) Tidak Ada Mustahil (1) Tindakan Pencegahan (1) Tingkatkan Kekebalan (1) Tolong Menolong (1) UUDarurat Covid-19 (1) Vaksin (1) Ventilator (1) Viral Load (1) Virus Dan Negara (1) Wabah Covid-19 (5) Wajib Diketahui (1) Wakil Rakyat (1) Waspada Selalu (2)